-
Weekly Report June 1st 2020June 02, 2020 08:34Pasar Keuangan gobal akhirnya menguat pada minggu terakhir di bulan Mei 2020 menyusul optimisme investor terhadap pemulihan ekonomi. Kebijakan negara-negara di dunia yang kini fokus pada pemulihan ekonomi melalui pelonggaran atau pembukaan lockdown, suntikan stimulus-stimulus ekonomi untuk menyelamatkan perekonomian membuat pasar keuangan global menguat signifikan. Kendati demikian, perseteruan AS dan China di Laut China Selatan masih berlanjut dan belum menemui titik temu. Dalam pidatonya (29/5), Trump menyatakan akan menghapus beberapa hak istimewa Hongkong akibat menguatnya kendali China atas Hongkong. Simak ulasan kami selengkapnya melalui link berikut.