-
Economic Update : GDP & Balance of Payments Indonesia 4Q19February 12, 2020 17:56Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal IV 2019 tumbuh 4,97%. Sementara itu Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) mencatatkan surplus 4,3 milyar dollar AS diikuti perbaikan pada defisit neraca berjalan. simak ulasan kami selengkapnya melalui link berikut ini.